fbpx

3 JENIS ICE BREAKING YANG HARUS KAMU KETAHUI

ycatraining.com –  3 jenis ice breaking yang harus kamu ketahui. Halo semuanya apa kabarnya nih sahabat YCA ? semoga sahabat dalam keadaan sehat selalu dan terus diberikan semangat serta motivasi untuk belajar pengembangan dirinya ya.

Pada kesempatan yang berbahagia ini kami dari yca training akan berbagi artikel tentang jenis ice breaking yang harus kamu ketahui

Banyak dari kita ketika melakukan sesuatu kegiatan atau pekerjaan merasa bosan,tegang, jenuh. Hal ini bisa membuat kualitas dalam bekerja akan menjadi buruk. Ice breaking salah satu cara untuk kita menghilangkan rasa bosan,tegang, jenuh.

Okey disini mimin akan berbagi artikel mengenai 3 jenis ice breaking yang harus kamu ketahui. Oleh karena itu mari kita simak bersama-sama untuk penjelasannya tentang jenis ice breaking yang harus kamu ketahui.

 

Apa Ice Breaking itu ?

 

Sebenernya ice breaking itu apa sih ? ice = es, breaking = istirahat ??
Bukan teman-teman, jadi ice breaking adalah suatu aktivitas di dalam kegiatan yang dirancang untuk mencairkan suasana seperti ketegangan, bosan dan jenuh menjadi menyenangkan. Sehingga audience / penonton tidak bosan dan mengikuti kegiatan yang dilakukan. Lalu pentingnya untuk apa ? nah simak ulasan berikut ini. 

Di dalam acara seminar, presentasi di dalah kelas kemungkinan-kemungkinan audience tidak tertarik dengan materi yang dibawakah. Bisa jadi bosan, garing, jenuh dan tidak tertarik. Nah dalam keadaan seperti ini ice breaking sangatlah diperlukan. Karena itulah ice breaking tidak hanya digunakan untik mencairkan suasa namun juga sering digunakan untuk audience partisipant (kegiatan untuk audience menjawab pertanyaan yang kita berikan, bisa berupa jawaban ya / tidak). Sehingga ketika audience terlibat secara mental maupun fisik tidak garing ataupun bosan. 

 

3 Jenis  ice breaking 

 

Memang ice breaking itu untuk mencairkan susana, dengan lelucon, tetapi tidak hanya dengan lelucon, namun ice breaking memiliki bentuk bermacam-macam, nah kita bahas satu persatu.

  1. Lelucon atau intermozo. Lelucon itu adalah bentuk pemecah kebekuan. Namu siapa sangka lelucon juga cukup berbahaya bila salah pengucapan. Orang-orang yang bisa melucu tentunya harus memiliki sense of humor yang tinggi. 
  2. Games atau permainan. Saat ini games banyak digunakan di kalangan dosen, guru maupun presenter untuk memecahkan kebekuan dan membuat suasana menjadi menyenangkan. Bila anda menggunakan bentuk games ini pastikan games tidak terlalu umum, sehingga aundience lebih tertang dalam mengikuti.
  3. Lagu atau nyanyian yang disertain gerakan. Kalian juga bisa memutar lagu, kemudian mengajak penonton / audience benyanyi dan bergerak bersama-sama. 

 

Baca JugaADA 10 JENIS POTENSI DIRI YANG HARUS KAMU KETAHUI !

Akhir Kata

Baik teman-teman yca itulah 3 tips personal branding yang bisa kamu terapkan. artikel kali ini bisa bermanfaat buat kalian semua dan jangan lupa untuk share artikel ini ke temen-temen kalian yang lainnya ya.

Follow Instagram @ycaindonesia

 

Gabung Sekarang Kelas Public Speaking

Menjadi seorang yang ahli dibidang Public Speaking tentunya akan memudahkan kita untuk mencapai karir yang cemerlang. Karena tidak semua orang bisa berbicara di depan umum dengan lancar dan baik, bahkan ada yang merasa bahwa pada saat mereka berbicara di depan umum merasakakan tidak enak badan, keringat dingin dan jantung berdebar-debar. Karena untuk memiliki kemampuan berbicara di depan umum membutuhkan skill atau kemampuan yang harus dilatih maka teropongpengetahuan akan memberikan rekomendasi kelas public speaking yang cocok sahabat semua ikuti.

Manfaat jika mengikut kelas ini :

1.Bayar hanya sekali.

2.Garansi mengulang GRATIS sampai bisa.

3.Tergabung di grub ekslusif dengan lingkungan yang positif.

4.Memiliki kesempatan untuk berkarir di lembaga pelatihan.

5.Mendapatkan kesempatan untuk menjadi fasilitator di lembaga pelatihan.

6.Jenjang karir akan meningkat.

 

Scroll to Top